Begini Jadinya Jika Pemain Sepakbola Diibaratkan Sebuah Catur
Monday, August 8, 2016
Add Comment
Winning.id - Kali ini saya mau bahas tentang bagaimana jadinya kalau permainan Sepakbola diibaratkan sebuah Permainan Catur... Apa saja kesamaan peran para pemain dengan bidak catur..? Langsung aja Cekidot di bawah
Bek = Pion
Pemain belakang (bek) di ibaratkan seperti Pion.. mereka akan terlihat solid apabila saling berkoordinasi satu sama lain.. mereka lah palang pintu dalam permainan.. seperti Maldini dan Nesta di Ac Milan
Winger = Benteng
Gelandang Sayap atau bek sayap sering beroperasi di Sisi lapangan dan berjalan lurus.. sama seperti benteng yg dalam permainan catur kebanyakan beroperasi disisi pinggir papan catur.. Sebut saja Winger seperti Robben Dan Ronaldo
Striker = Bishop
Seorang striker ibarat sepeti Bishop (Gajah).. karna striker biasanya berlari menyilang dalam menerima Umpan2 Daerah.. seperti Van Persie, Roy Makaay, Rooney dll
Kayaknya sudah jelas Kuda dalam catur ibarat seperti Gelandang bertahan.. tangguh.. Kuda satu2 Bidak Catur yg bs melangkahi Bidak Lain.. sama seperti Gelandang bertahan yg selalu bermain keras.. Contoh Gattuso dan Roy Keane
Playmake = Ratu
Ratu mempunyai peran sentral dalam pemain catur layaknya seorang playmaker dalam permainan sepakbola.. Mereka pemain yg harus di matikan agar lebih mudah memenangkan permainan.. Sebut saja Zidane dan Kaka'
Kiper = Raja
Sudah jelas inilah Tujuan dari kedua permainan.. harus menaklukan Raja (Catur) atau Kiper (Sepakbola).. merekalah yg harus di Lindungi selagi pemain (Bidak) lain menaklukan Raja (kiper) lawan.. apabila Kiper atau Raja lebih dulu di taklukan artinya merekalah yg memenangkan permainan..
Pelatih = Pemain Catur
Inilah otak dari strategi permainan.. yaitu Pelatih atau pemain catur itu sendiri... mereka yg mengatur strategi harus bagaimana.. apakah menyerang atau bertahan....
------------------------------------------
Itu dia gan kalau Pemain sepakbola di ibaratkan sebuah catur...
Walau tidak seratus persen mirip... ya setidaknya Mendekatilah
=========================================
0 Response to "Begini Jadinya Jika Pemain Sepakbola Diibaratkan Sebuah Catur"
Post a Comment